Persiapan Negara Russia Dalam Menyambut Piala Dunia 2018
Piala Dunia 2018 akan semakin
dekat tinggal 69 hari lagi sepakbola empat tahunan ini akan di mulai,piala
dunia akan berlangsung pada tanggal 14 juni hingga 15 juli 2018.
Berbagai persiapan tuan rumah
Russia dalam menyambut piala dunia sudah hampir selesai,Russia sudah
mempersiapkan semuanya dengan sempurna dari pengamanan,transportasi,dan stadion
semuanya hampir sudah siap semua.
Russia sudah mengubah papan
navigasi menggunakan bahasa inggris,hal ini dilakukan demi mempermudah turis
asing dalam melakukan perjalanan di Russia.
Departemen Transportasi Russia
Maxim Liksutov mengatakan sebanyak 31 ribu papan penunjuk jalan dalam bahasa
inggris sudah siap untuk digunakan,nantinya papan ini akan dipasang di jalan-jalan
di Russia dan juga di stasiun yang berada di Russia.
Papan penunjuk jalan ini akan
dilengkapi dengan logo piala dunia 2018,kemudian akan ada papan penunjuk khusus
yang akan dipasang di stadion Luzhniki dan stadion Spartak.
Russia juga telah melatih 400
kasir kereta api dalam menggunakan bahasa inggris,hal ini untuk mempermudah
komunikasi saat transaksi pembelian tiket,dan juga membantu agar turis
mendapatkan informasi dengan mudah.
Semua hal telah dipersiapkan
oleh Russia,diharapkan piala dunia 2018 nanti dapat berjalan lancar dan tidak
ada gangguan dari pihak yang tidak di inginkan.
Piala Dunia 2018, Piala Dunia, World Cup 2018, Jadwal Piala Dunia 2018, Hasil Piala Dunia
0 Comments:
Post a Comment